May 7, 2025 | mc0803

Kodim 0803/Madiun Lakukan Pengecekan Handphone Prajurit untuk Antisipasi Keterlibatan Judi Online

Madiun,- Staf Intelijen Kodim 0803/Madiun melaksanakan kegiatan pengecekan handphone terhadap seluruh anggota yang dipimpin langsung oleh Perwira Seksi Intelijen (Pasiintel) Kapten Inf Norodin. Kegiatan tersebut dilaksanakan di lapangan apel Makodim 0803/Madiun pada Rabu

Read More

NEWS

TNI-Polri Madiun Gelar Jumat Bersih dan Karya Bhakti di Kampung Halaman Panglima TNI Yudo Margono.

Madiun – Jum’at bersih dan Karya Bhakti yang dilaksanakan Kodim 0803/Madiun merupakan kegiatan sosial yang dilakukan serta rutin pada setiap minggunya dengan sasaran tempat-tempat umum di wilayah Kota dan

by mc0803 , December 23, 2022 Read More

Bersama Kapolres, Dandim Madiun Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Semeru 2022.

Madiun – Kapolres Madiun AKBP Anton prasetyo SH , S.I.K, bersama Dandim 0803/Madiun Letkol Inf Meina Helmi, S.Sos., memimpin Apel Gelar Pasukan Operasi (Ops) Lilin Semeru 2022 bertempat di Lapangan Tri Brata Polres Madiun Jl. Ir. Soekarno – Hatta No. 66 Kel. Demangan, Kec. Taman, Kota Madiun, Kamis (22/12/2022). Dalam Apel

by mc0803 , December 22, 2022 Read More

Forkopimcam Wonoasri Hadiri Pelatikan Pengurus Kwarran Periode 2022-2025.

Madiun – Bati Komsos Koramil 16/Wonoasri, Serma Suparman mewakili Danramil, bersama jajaran Forkopimcam menghadiri pelantikan pengurus Kwarran periode 2022-2025, yang dilantik langsung oleh Wakil Bupati Madiun H. Hari Wuryanto selaku Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kabupaten Madiun, bertempat di Gedung KPRI Wonoasri, Rabu

by mc0803 , December 21, 2022 Read More

Kasdim Madiun Mengikuti Apel Gelar Pasukan Persiapan Tahapan Pemilu 2024.

Madiun – Pemerintah Kabupaten Madiun menggelar apel gelar pasukan persiapan menyambut Pemilu 2022 dan pembinaan kepada Babinsa, Babinkamtibmas dan Satlinmas di wilayah Kabupaten Madiun. Bertempat di Pendopo Ronggo Djumeno Puspem Kab. Madiun, Rabu (21/12/2022). Kasdim 0803/Madiun Mayor Arh Wahyu Susilo turut hadir mewakili Dandim

by mc0803 , December 21, 2022 Read More

Ratusan Personel Terbaik Kodim Madiun Amankan Kunker RI 1.

Madiun – Ratusan anggota terbaik Kodim 0803/Madiun ikut dilibatkan membantu Paspampres dalam mengamankan kunjungan Presiden Republik Indonesia ke wilayah Kabupaten Madiun. Selasa (20/12/2022). Dibawah pimpinan Komandan Kodim 0803/Madiun Letkol Inf Meina Helmi, S.Sos., tidak kurang dari dua SSK personel terbaik Kodim Madiun diploting

by mc0803 , December 20, 2022 Read More