May 7, 2025 | mc0803

Kodim 0803/Madiun Lakukan Pengecekan Handphone Prajurit untuk Antisipasi Keterlibatan Judi Online

Madiun,- Staf Intelijen Kodim 0803/Madiun melaksanakan kegiatan pengecekan handphone terhadap seluruh anggota yang dipimpin langsung oleh Perwira Seksi Intelijen (Pasiintel) Kapten Inf Norodin. Kegiatan tersebut dilaksanakan di lapangan apel Makodim 0803/Madiun pada Rabu

Read More

NEWS

Jalin Silaturahmi, Babinsa Koramil Wungu Komsos Dengan Warga Binaan.

Madiun – Sebagai bentuk kemanunggalan TNI dengan Rakyat serta upaya untuk mendukung tugas sebagai aparat kewilayahan, Babinsa Koramil 0803-05/Wungu, Sertu Arbangi melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan

by mc0803 , August 14, 2022 Read More

TNI-Polisi Lakukan Penyekatan di Perbatasan Madiun.

Madiun – Aparat gabungan TNI-Polri melakukan penyekatan di daerah perbatasan Kabupaten maupun Kota Madiun, hal itu dilakukan untuk mengantisipasi adanya kegiatan Suran agung tahun 2022. Salah satu titik penyekatan dilakukan di depan kantor Kecamatan Madiun, Minggu (14/8/2022) Kegiatan penyekatan tersebut melibatkan puluhan personel

by mc0803 , August 14, 2022 Read More

Sambut Tradisi Nyadran, Babinsa Sawahan Bantu Warga Bersihkan Lingkungan.

Madiun – Bersih Desa atau yang lebih akrab dikenal dengan istilah Nyadran merupakan bentuk sedekah bumi atau rasa syukur yang sudah dilakukan turun-temurun untuk menjunjung tinggi nilai luhur dan adat istiadat peninggalan leluhur yang perlu dilestarikan. Momen tersebut disambut dengan suka cita oleh masyarakat Desa Klumpit, Kec. Sawahan,

by mc0803 , August 13, 2022 Read More

Forkopimcam Saradan Berangkatkan Peserta Lomba Gerak Jalan.

Madiun – Dalam rangka menyambut perayaan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-77, lomba gerak jalan antar pelajar tingkat SD/MI dan SMP/MTSN resmi di gelar. Sabtu (13/8/2022). Sebanyak 73 regu gerak jalan diberangkatkan dari depan Balai Desa Bongsopotro, yang dilepas langsung oleh Forkopimcam Saradan. Danramil 0803-9/Saradan

by mc0803 , August 13, 2022 Read More

Anggota Koramil Madiun Berikan Pelatihan PBB dan Bela Negara Kepada Siswa SMA.

Madiun – Koramil 0803-02/Madiun mengerahkan sembilan orang anggotanya yang dipimpin oleh Pelda Mulyono berikan materi Peraturan Baris Berbaris (PBB) dan bela negara kepada ratusan siswa SMA Negeri 1 Nglames bertempat di Lapangan Sekolah SMA Negeri 1 Nglames Desa Gunungsari, Kec/Kab. Madiun, Jawa Timur, Jumat (12/8/2022). Pemberian

by mc0803 , August 12, 2022 Read More