May 14, 2025 | mc0803

Babinsa Desa Kertobanyon Dampingi Proses Serapan Gabah oleh Bulog

Madiun, – Serda Nur Ikhwan, Babinsa Desa Kertobanyon Koramil 0803/11 Geger, melaksanakan pendampingan kegiatan serapan gabah (Sergab) yang dilakukan oleh Perum Bulog di wilayah Desa Kertobanyon pada hari Rabu (14/5). Kegiatan tersebut merupakan bentuk dukungan TNI-AD terhadap

Read More

NEWS

Kepala Sekolah SMAN 1 Geger Mengapresiasi Babinsa Madiun Melatihkan PBB

Madiun, Baris berbaris adalah suatu wujud latihan fisik, yang diperlukan guna menanamkan kebiasaan dalam tata cara kehidupan yang diarahkan kepada terbentuknya suatu perwatakan tertentu. Seperti halnya yang

by mc0803 , March 9, 2020 Read More

Pilkada Serentak 2020, Dandim Madiun Ingatkan Kembali Netralitas TNI

Madiun, Jelang penyelenggaraan Pilkada Serentak Tahun 2020, khusus di wilayah Kota/Kabupaten Madiun, situasi dan kondusi Kamtibmas saat ini masih sangat kondusif, aman dan damai,”. Hal tersebut ditegaskan Komandan Kodim 0803/Madiun, Letkol Czi Nur Alam Sucipto, S.Sos saat membuka acara bertajuk Netralitas TNI Dalam Pilkada Serentak Tahun 2020

by mc0803 , March 9, 2020 Read More

Tingkatkan Koordinasi, Babinsa Kedungrejo Bersama Babinkamtibmas Komsos Dengan Kades

Madiun, Babinsa Koramil 0803/03 Balerejo, Kodim 0803/Madiun Kopda Agus Suroso bersama Babinkamtibmas Iptu Juwarno melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) di rumah Kades Kedungrejo Bapak Maridi Desa Kedungrejo, RT 10 RW 02, Kec. Balerejo, Kab. Madiun, Minggu (8/3/2020). Koordinasi selalu dilaksanakan bersama guna mewujudkan kesepakan kegiatan

by mc0803 , March 8, 2020 Read More

Dandim Madiun Bersama Forkopimda Kampanyekan Hidup Sehat Cegah Virus Korona

Madiun, Dandim 0803/Madiun Letkol Czi Nur Alam Sucipto, S.Sos., dan Forkopimda Kabupaten Madiun tampak bersemangat dalam mengikuti kegiatan olah raga bersama dengan tema “Jatim Sehat, Madiun Sehat” guna mensosialisasikan cara cegah Virus Korona di Alun-Alun Reksogati, Mejayan, Kab. Madiun, Minggu (08/03/2020). Ikut juga memeriahkan

by mc0803 , March 8, 2020 Read More

Olahraga, Babinsa Bersama Perangkat Desa Dan Ibu PKK Senam Sehat

Madiun, Guna menumbuhkan minat dan semangat berolahraga dikalangan masyarakat, anggota TNI bersama Ibu-ibu kader PKK dan seluruh perangkat Desa Tambakmas melaksanakan senam bersama. Olahraga merupakan aktivitas yang kini sudah mulai banyak ditinggalkan oleh masyarakat. Alasannya tentu saja karena kesibukan yang terjadi di lingkungan

by mc0803 , March 7, 2020 Read More