May 28, 2025 | mc0803

Dandim 0803/Madiun Ikuti Video Conference Bimtek Strategi dan Digitalisasi Program Swasembada Pangan

MADIUN – Dandim 0803/Madiun Letkol Kav Widhi Bayu Sudibyo didampingi Kasdim dan para Babinsa jajaran mengikuti Video Conference (Vicon) Bimbingan Teknis (Bimtek) Strategi dan Digitalisasi Program Swasembada Pangan. Kegiatan ini berlangsung di Aula Makodim 0803/Madiun pada Selasa

Read More

NEWS

Kasdim 0803/Madiun : Jadikan Tahun Baru Islam, 1 Muharram 1441 H Sebagai Bentuk Semangat Umat Muslim

Madiun, Kasdim 0803/Madiun Mayor  Arm Mulyadi bersama Walikota kota Madiun Drs H Maidi SH MM.MPd dan Forkopimda Kota Madiun menghadiri Pawai Ta’aruf 1 Muharrom 1441 H/ 2019 M Kota Madiun Bertempat Di Depan

by mc0803 , September 1, 2019 Read More

Babinsa Dimong Dampingi Poktan Tani Maju Pembuatan Sumur Sibel

Madiun, Bertempat di Desa Dimong Kecamatan Madiun Kabupaten Madiun, Babinsa  Dimong Sertu Sudarmanto anggota Koramil 0803/02 Madiun sebagai Babinsa desa binaan bergabung dengan masyarakat Petani melaksanakanUpsus pembuatan Sumur bor sibel di persawahan  Sabtu, (31/08/2019). Dalam pelaksanaan Upsus pembuatan Sumur Bor di di Desa Dimong

by mc0803 , August 31, 2019 Read More

TMMD Imbangan Kodim Madiun, Program RTLH Capai 75 Persen

Madiun, Pembangunan RTLH bagi warga kurang mampu merupakan salah satu kegiatan fisik program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Imbangan 2019 Kodim 0803/Madiun di Desa Bagi Kecamatan Madiun, Kabupaten Madiun. Hingga hari ke-4 pelaksanaan TMMD Imbangan, pembangunan RTLH (Rumah Tidak Layak Huni) Ibu Rebi telah mencapai tahap 75 persen. Menurut

by mc0803 , August 30, 2019 Read More

Kebersamaan TMMD Imbangan Kodim 0803/Madiun Dan Warga Tumbuhkan Semangat Kerja

Madiun, Keberadaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Imbangan Kodim 0803/Madiun dalam kegiatan pembangunan jalan rabat beton di Desa Bagi, Kecamatan Madiun, Kabupaten Madiun terlihat semakin lengket dengan warga masyarakat, Jumat (30/8/2019). Kerja sama dan kekompakan dalam setiap kegiatan terlihat langsung dilokasi TMMD Imbangan dalam

by mc0803 , August 30, 2019 Read More

Dandim 0803/Madiun Apel Gelar Pasukan Operasi Aman Suro 2019

Madiun, Polres Madiun Kota menggelar Apel Ops Aman Suro 2019 dalam rangka Pengamanan Kegiatan Masyarakat Pada Bulan Suro/Muharram 1441 H (Ziarah makam warga PSH Terate dan Suran Agung oleh warga PSH Winongo Tunas Muda) di halaman Mapolres Madiun Kota, Jl. Kompol Sunaryo, Madiun, Kamis (29/8/2019). Nampak hadir dalam apel gelar pasukan,

by mc0803 , August 29, 2019 Read More