April 27, 2025 | mc0803

Dandim Madiun Ikuti East Jaya Running Fest Bersama Forkopimda

Madiun, – Dandim 0803/Madiun, Letkol Kav Widhi Bayu Sudibyo, bersama jajaran Forkopimda Kota Madiun, dengan antusias mengikuti kegiatan East Jaya Running Fest yang berlangsung di Alon-Alon Kota Madiun. Kegiatan ini diselenggarakan sebagai bentuk promosi gaya hidup sehat dan

Read More

NEWS

Anggota Kodim Madiun Bersama Kepolisian dan Satpol PP Gelar Patroli Kamtibmas di Wilayah Kecamatan Taman

Madiun, Jawa Timur – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Kecamatan Taman, Kodim 0803 Madiun bersama Polres Madiun Kota dan Satpol PP Kota Madiun menggelar patroli

by mc0803 , May 19, 2024 Read More

Babinsa Desa Betek Bantu Penyemprotan Disinfektan Atasi Hama Penggerek Batang Padi

Madiun, – Serma Bono, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 0803/02 Madiun, mendampingi Kelompok Tani (Poktan) Tani Maju Dusun Bener Desa Betek Kecamatan Madiun, Kabupaten Madiun dalam kegiatan penyemprotan disinfektan untuk mengendalikan hama penggerek batang padi. Kegiatan ini dilakukan pada hari Sabtu, 18 Mei 2024, sebagai upaya

by mc0803 , May 17, 2024 Read More

Babinsa Desa Ngengor Bantu Warga Buat Selokan Atasi Genangan Air

Madiun, – Musim penghujan di wilayah Desa Ngengor, Kecamatan Pilangkenceng, Kabupaten Madiun, Jawa Timur, seringkali membawa genangan air yang dapat merusak jalan di Rt 05 Rw 01. Untuk mengatasinya, Babinsa Desa Ngengor dari Koramil 0803/10 Pilangkenceng, Sertu Hartaji, bersama warga masyarakat setempat melakukan pendampingan pembuatan

by mc0803 , May 17, 2024 Read More

Dandim Madiun Melaksanakan Survei Penerima Bantuan Rutilahu di Kecamatan Kebonsari dan Dolopo

Madiun, – Dandim 0803/Madiun, Letkol Inf Meina Helmi, beserta jajarannya melakukan survei lapangan terkait penerima bantuan Rumah Tidak Layak Huni (Rutilahu) di wilayah kecamatan Kebonsari dan kecamatan Dolopo Kabupaten Madiun. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Jumat, 17 Mei 2024, sebagai bentuk komitmen TNI dalam membantu masyarakat

by mc0803 , May 17, 2024 Read More

Babinsa Desa Tempursari Bergotong Royong Membangun Jalan Desa

Madiun, – Babinsa Desa Tempursari Koramil 0803/05 Wungu, Sertu Suwarno, bersama Ketua RT Bapak Suhardi dan masyarakat setempat melaksanakan kegiatan kerja bakti dalam rangka pengecoran jalan di lingkungan RT 23/RW 04 Dusun Glongong Desa Tempursari, Kecamatan Wungu, Kabupaten Madiun. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Jumat, 17

by mc0803 , May 17, 2024 Read More